Tuhan ternyata aku masih sangat sederhana. hingga masih saja aku melukai perasaanku dengan hal yang kecil
Tuhan ternyata aku masih sangat penuh kekurangan sehingga aku tak mampu mengatakan pada diriku bisa
Tuhan betapa banyak hal yang ingin aku rengkuh namun semua tidak bisa aku dapatkan dengan mudah
Harga kehidupan membuatku sirna
Harga persahabatan membuatku mengalah
Aku hanya meyakini satu harga yang membuatku ada
Aku hanya meyakini satu jalan yang membuatku abadi
yaitu harga keyakinanku pada KekuasaanMu yang mampu merubah semuanya lebih bermakna
Sabtu, 17 Maret 2012
Tuhan di Mata Hatiku
Tuhan betapa Engkau sempurna di mata hatiku
Engkau tidak cacat ataupun luka
Engkau selalu menjadi yang terbaik tanpa ada yang menandingi
Engkau selalu menjadi yang terbenar tanpa ada salah setitik pun
Tuhan banyak cara manusia menegur kesalahan
Namun Engkau menegur dengan cara yang mampu memuliakan umatMu tanpa mempermalukan umatMu
Tuhan Engkau memberi banyak peluang untuk umatmu memperbaiki diri tanpa harus mencaci maki
Tuhan Engkau menunjukan betapa kasih sayang Mu tak pernah lebur dimakan waktu
Engkau mengajariku untuk merenungi masalahku hingga aku menemukan jawaban persoalanku
Engkau membantu dengan menunjukan jalan yang benar yang akan Engkau ridhoi
Engkau membuatku tersadar bahwa kadang hati manusia berbeda dengan tampilan luarnya
Engkau membimbingku untuk mampu menyeka air mata dan memperbaiki kesalahanku ketika yang lain tertawa karena kesalahanku
Tuhanku berilah aku usia yang lebih panjang untuk memperbaiki pribadiku sebelum aku kembali menghadapMu
Engkau tidak cacat ataupun luka
Engkau selalu menjadi yang terbaik tanpa ada yang menandingi
Engkau selalu menjadi yang terbenar tanpa ada salah setitik pun
Tuhan banyak cara manusia menegur kesalahan
Namun Engkau menegur dengan cara yang mampu memuliakan umatMu tanpa mempermalukan umatMu
Tuhan Engkau memberi banyak peluang untuk umatmu memperbaiki diri tanpa harus mencaci maki
Tuhan Engkau menunjukan betapa kasih sayang Mu tak pernah lebur dimakan waktu
Engkau mengajariku untuk merenungi masalahku hingga aku menemukan jawaban persoalanku
Engkau membantu dengan menunjukan jalan yang benar yang akan Engkau ridhoi
Engkau membuatku tersadar bahwa kadang hati manusia berbeda dengan tampilan luarnya
Engkau membimbingku untuk mampu menyeka air mata dan memperbaiki kesalahanku ketika yang lain tertawa karena kesalahanku
Tuhanku berilah aku usia yang lebih panjang untuk memperbaiki pribadiku sebelum aku kembali menghadapMu
Jumat, 16 Maret 2012
Untuk Ikhwanku
Dengarlah hatiku yang selalu berkata akulah tulang rusukmu
Akulah yang selalu menanti kehadiranmu di balik senja yang selalu mengikis penantianku kepadamu
Aku menata hati dan diri untuk menyambut kedatanganmu wahai imamku.
Aku menitikkan air mata ketika aku sadar betapa aku jau dari kesempurnaan
Betapa aku ingin segera menjadi pribadi yang shaleha agar aku bisa menempati ruang hati mu
Aku akan menemanimu dunia dan akhirat
Aku akan menanti kehadiranmu kehadiran senyuman yang pernah singgahdi sanubariku
AKu akan bertahan demi satu hal yang pasti demi cinta ku pada Allah yang telah enkau ajarkan padaku
jakarta 14 desember 2011untuk yang selalu aku harapkan
Akulah yang selalu menanti kehadiranmu di balik senja yang selalu mengikis penantianku kepadamu
Aku menata hati dan diri untuk menyambut kedatanganmu wahai imamku.
Aku menitikkan air mata ketika aku sadar betapa aku jau dari kesempurnaan
Betapa aku ingin segera menjadi pribadi yang shaleha agar aku bisa menempati ruang hati mu
Aku akan menemanimu dunia dan akhirat
Aku akan menanti kehadiranmu kehadiran senyuman yang pernah singgahdi sanubariku
AKu akan bertahan demi satu hal yang pasti demi cinta ku pada Allah yang telah enkau ajarkan padaku
jakarta 14 desember 2011untuk yang selalu aku harapkan
Aku Berharap padaNya
Tuhanku, Engkau melimpahkan segala karuniaMu pada hamba dengan segala kesempurnaan
Engkau membekali jiwaku dengan kelebihan dan kekurangan yang melekat dalam tubuh ini
Tuhanku jika tiba saatnya hamba bertemu dengan pemilik rusuk ini
Hamba mohon jangan hinakan hamba atas segala kekurangan hamba
Hamba mohon jangan jadikan hamba sombong atas segala kelebihan hamba
Hamba mohon semoga Engkau memberikan imam yang bisa selalu mengingatkan hamba atas segala KuasaMu dan
Berilah hamba imam yang akan menjadi imam hamba di dunia dan di akhirat
Jadikan hamba bidadari untuk imam hamba
jadikan hamba wanita shaleha yang akan memuliakan imam hamba
Jadikan hamba wanita yang pandai bersyukur atas segala nikmat yang Engkau limpahkan
Tuhanku semoga Engkau selalu memeluk hamba dengan kasih sayang
Seperti engkau memeluk hamba-hambaMu yang bertakwa serta shaleha
Hamba sadar banyak sekali firmanMu yang masih hamba sebut dengan terbata-bata bahkan hamba belum mampu menjadi hafidzoh laksana para Istri rosulullah
Namun dari getar hati hamba selalu tergetar ingin sekali mampu demikian.
Pertemukan hamba dengan imam yang akan mampu dan ikhlas menerima hamba dan membimbing hamba menjadi hafizdoh.
Amin ya Allah Allhuakbar
Jakarta, 27 desember 2011
Dalam rinai hujan yang menemaniku
Engkau membekali jiwaku dengan kelebihan dan kekurangan yang melekat dalam tubuh ini
Tuhanku jika tiba saatnya hamba bertemu dengan pemilik rusuk ini
Hamba mohon jangan hinakan hamba atas segala kekurangan hamba
Hamba mohon jangan jadikan hamba sombong atas segala kelebihan hamba
Hamba mohon semoga Engkau memberikan imam yang bisa selalu mengingatkan hamba atas segala KuasaMu dan
Berilah hamba imam yang akan menjadi imam hamba di dunia dan di akhirat
Jadikan hamba bidadari untuk imam hamba
jadikan hamba wanita shaleha yang akan memuliakan imam hamba
Jadikan hamba wanita yang pandai bersyukur atas segala nikmat yang Engkau limpahkan
Tuhanku semoga Engkau selalu memeluk hamba dengan kasih sayang
Seperti engkau memeluk hamba-hambaMu yang bertakwa serta shaleha
Hamba sadar banyak sekali firmanMu yang masih hamba sebut dengan terbata-bata bahkan hamba belum mampu menjadi hafidzoh laksana para Istri rosulullah
Namun dari getar hati hamba selalu tergetar ingin sekali mampu demikian.
Pertemukan hamba dengan imam yang akan mampu dan ikhlas menerima hamba dan membimbing hamba menjadi hafizdoh.
Amin ya Allah Allhuakbar
Jakarta, 27 desember 2011
Dalam rinai hujan yang menemaniku
Kembalilah Untuk Hari yang Suci
Akhi maafkan ana yang tak pandai menimbang perasaan mu
Akhi maafkan ana yang tidak mengerti tujuan dan maksud kehadiranmu
Mungkin kau merasa kesal atas sikap cuek ku
Mungkin kau merasa sia-sia mengejarku
Namun akhi ketahuilah betapa ana kagum padamu
Betapa ana menyukai semangatmu
Sehingga beratus-ratus puisi akan terus mengalun memuji ke indahan dirimu
Tak ayal aku pun ingin sepertimu
Hafizd alquran, padai berorganisasi, pandai menarik simpati, pandai menasihati
namun akhi aku sadar ternyata hati tidak bisa ku bohongi
kecintaanku padaNya membatasiku untuk mencintai mu
aku ingin ikatan suci atas ridho Nya buka ikatan cinta kaum remaja yang banyak di artikan pada zaman sekarang
jika masih senang masih berpasangan jika bosan langsung berganti pasangan
aku ingin cinta yang hakiki cinta yang kan membawaku dan dirimu satu tujuan pada Cinta Illahi
jika engkau sanggup menanti datanglah lagi disaat semua telah siap lahir maupun bathin
karena banyak hal yang ingin ana perbaiki untuk kemuliaan imam ana
Ana ingin seperti aisyah yang pandai membahagiakan imamnya dan mencintai imamnya hingga kekal di syurga
by iik iklimah
Akhi maafkan ana yang tidak mengerti tujuan dan maksud kehadiranmu
Mungkin kau merasa kesal atas sikap cuek ku
Mungkin kau merasa sia-sia mengejarku
Namun akhi ketahuilah betapa ana kagum padamu
Betapa ana menyukai semangatmu
Sehingga beratus-ratus puisi akan terus mengalun memuji ke indahan dirimu
Tak ayal aku pun ingin sepertimu
Hafizd alquran, padai berorganisasi, pandai menarik simpati, pandai menasihati
namun akhi aku sadar ternyata hati tidak bisa ku bohongi
kecintaanku padaNya membatasiku untuk mencintai mu
aku ingin ikatan suci atas ridho Nya buka ikatan cinta kaum remaja yang banyak di artikan pada zaman sekarang
jika masih senang masih berpasangan jika bosan langsung berganti pasangan
aku ingin cinta yang hakiki cinta yang kan membawaku dan dirimu satu tujuan pada Cinta Illahi
jika engkau sanggup menanti datanglah lagi disaat semua telah siap lahir maupun bathin
karena banyak hal yang ingin ana perbaiki untuk kemuliaan imam ana
Ana ingin seperti aisyah yang pandai membahagiakan imamnya dan mencintai imamnya hingga kekal di syurga
by iik iklimah
My Wish
Ya Allah jika hamba penuh dosa di masa lalu hamba mohon maafkan hamba
bersihkan hamba dari segala kotor dari hati dan pikiran hamba
Ya Allah betapa hamba mengakui perasaan ini sulit hamba bohongi, ketika hamba mulai mencintai seseorang hamba merasakan hal yang mungkin tak seharusnya hamba lakukan.
Ya Allah betapa kadang hamba takut perasaan ini yang akan membunuh hamba
Ya Allah kadang hamba hanya mampu terdiam termangu karena kepingan perasaan hamba tergantung
tergantung atas ketidak berdayaan hamba
kini aku kembali YA Rabb membawa hatiku kepadaMu
membawa setiap harapan bahwa CintaMu akan memberikan jawaban atas segala perasaan ini
Hamba kan menjaga apa yang Engkau anugrahkan padaku
Ya Allah aku akan mencintainya dengan caraku dengan cara yang akan selalu berada di jalanMu
Akhi tuntutlah ilmu dan impianmu
disini pun aku akan melaju impianku
Allah akan mempertemukan kita kembali di saat yang indah dan penuh barokah
Janji yang terucap semoga menjadi saksi di yaumil akhir
Janji yag terpatri semoga menjadi pengikat antara kau dan aku
by iik iklimah.2012
bersihkan hamba dari segala kotor dari hati dan pikiran hamba
Ya Allah betapa hamba mengakui perasaan ini sulit hamba bohongi, ketika hamba mulai mencintai seseorang hamba merasakan hal yang mungkin tak seharusnya hamba lakukan.
Ya Allah betapa kadang hamba takut perasaan ini yang akan membunuh hamba
Ya Allah kadang hamba hanya mampu terdiam termangu karena kepingan perasaan hamba tergantung
tergantung atas ketidak berdayaan hamba
kini aku kembali YA Rabb membawa hatiku kepadaMu
membawa setiap harapan bahwa CintaMu akan memberikan jawaban atas segala perasaan ini
Hamba kan menjaga apa yang Engkau anugrahkan padaku
Ya Allah aku akan mencintainya dengan caraku dengan cara yang akan selalu berada di jalanMu
Akhi tuntutlah ilmu dan impianmu
disini pun aku akan melaju impianku
Allah akan mempertemukan kita kembali di saat yang indah dan penuh barokah
Janji yang terucap semoga menjadi saksi di yaumil akhir
Janji yag terpatri semoga menjadi pengikat antara kau dan aku
by iik iklimah.2012
Senin, 12 Maret 2012
My path with Sekar Magazine
Thank you untuk MAJALAH SEKAR yang telah memberikan pelayanan terbaik pada pembaca majalah . Majalah sekar telah memberikan informasi bacaan yang luar biasa yang di sajikan menarik setiap edisinya. Tulisan yang di sajikan berupa tip-tips gaya hidup yang menarik dan tentunya tidak membuat bosan dan jenuh bagi para penikmatnya. Di samping itu juga Majalah sekar selalu menyajikan kuis yang berhadiah luar biasa yang tidak tangung-tanggung untuk para pemenang dari kuis tersebut. saya selaku penulis blog ini adalah salah seorang Mahasiswi jurusan bahasa inggris yang pernah menang dalam kuis hiburan dari Majalah sekar. Hadiah yang saya dapatkan itu bervariasi baik itu marchendeise maupun paket jalan-jalan ke berbagai tempat hiburan aku biasanya menyebutnya
"FUN PLACE" aliastempat bersenang ria yang bisa melepaskan penat. Berkat menulis aku mendapat apresiasi dari Majalah sekar. Ada tiga Even yang sangat luar biasa yang di berikan oleh Majalah sekar untuk penutup tahun 2011 dan pembuka tahun 2012:
Yang PERTAMA ketika saya menang ajang menulis komentrar di acara Women Entrepreneur yang diadakan pada Desember 2011
Berkat menang lomba nulis itu di Majalah sekar aku berhak Mendapat 4 tiket Gratis Jalan-jalan ke Gelanggang samudra Ancol dikawasan DUFAN
"FUN PLACE" aliastempat bersenang ria yang bisa melepaskan penat. Berkat menulis aku mendapat apresiasi dari Majalah sekar. Ada tiga Even yang sangat luar biasa yang di berikan oleh Majalah sekar untuk penutup tahun 2011 dan pembuka tahun 2012:
Yang PERTAMA ketika saya menang ajang menulis komentrar di acara Women Entrepreneur yang diadakan pada Desember 2011
Berkat menang lomba nulis itu di Majalah sekar aku berhak Mendapat 4 tiket Gratis Jalan-jalan ke Gelanggang samudra Ancol dikawasan DUFAN
Yang ke DUA Ketika saya menang lomba menulis komentar tentang perfilman di Negara Indonesia dengan merespon dari segi positif maupun negative.Sehingga pada tanggal 3Maret sungguh menyenangkan sekali karena Alhamdulillah saya menang dan berhak mendapat 2 tiket gratis nonton Film yang Keren yaitu Film Negri 5 Menara karya A. FUADI. XXI SUDIRMAN, tempat itu menjadi tempat yang menyenangkan di awal MAret.
Untuk Melengkapi cerita indah bersama Majalah sekar sayamaka saya akan menceritakan paket Hiburan yang Ke TIGA. paket hiburan ketiga adalah paket hiburan nonton FILM RONGGENG DUKUH PARUK di XXI PONDOK INDAH MALL bersama aktor dan pemainnya. Paket hiburan ini jatuh pada sahabatku Isti karena dia berhasl menjawab kuis tentag pertanyaan yang di berikan Majalah Sekar, karena kebetulan pada saat itu saya sedang tidak membuka jaringan internet. namun sungguh baik hati sekali karena majalah sekar memberi dua tiket gratis maka satu tiket dia berikan padaku. Alhasil aku bisa nonton bareng pemain utama yaitu Oka Pria yang sangat Ganteng dan keren itu :)
Majalah sekar telah memberikan ispirasi yang sangat luar biasa, dan mengapresiasi setiap tulisan yang bermakna. Semoga masih ada banyak media masa yang akan terus menghargai karya Anak bangsa yang ingin berkarya melalui tulisan.
Aku akan menunggu Kejutan Hadiah dari Majalah Sekar lagi.
:)
Jumat, 09 Maret 2012
My Aware to others
Tuhan tak banyak hal yang bisa aku berikan pada semua orang namun semoga dengan ini aku bisa bercerita pada dunia yang nyata.
Semoga cerita yang ku alaunkan bisa membantu mereka yang Engkau beri keterbatasan,,,,
Alhamdulilah cerpenku lolos untuk di buku kan dalam project
#KisahKlasikPenyandangDisabilitas adalah proyek menulis keroyokan yang digagas oleh @AyyCiiPlukz di-support oleh @nulisbuku dalam rangka memperingati hari penyandang cacat 3 Desember 2011.
Ini dia nama para cerpenis yang telah lolos:
Hasil royalti buku #KisahKlasikPenyandangDisabilitas ini akan dibuatkan Braille-nya sekaligus AudioBooknya untuk itu para penulis buku #KisahKlasikPenyandangDisabilitas ini akan membuat versi audio-nya!! Keren nggak? Karena semakin banyak teman-teman membeli buku#KisahKlasikPenyandangDisabilitas ini berarti teman-teman membantu sesama dengan menikmati buku#KisahKlasikPenyandangDisabilitas ini dengan versi Braille dan AudioBook
#NBCSby Birthday Party 11 Maret 2012 yang diadakan di Kebun Raya Purwodadi
Semoga cerita yang ku alaunkan bisa membantu mereka yang Engkau beri keterbatasan,,,,
Alhamdulilah cerpenku lolos untuk di buku kan dalam project
#KisahKlasikPenyandangDisabilitas adalah proyek menulis keroyokan yang digagas oleh @AyyCiiPlukz di-support oleh @nulisbuku dalam rangka memperingati hari penyandang cacat 3 Desember 2011.
Ini dia nama para cerpenis yang telah lolos:
1. Kisah Warna Warni Pelangi
Woelan Tomomi
2. Kasih Sayangmu Adalah Bola Mata Hatiku
Iik Iklimah
3. Kaki Palsu
Asep Saepurohman
4. Selalu Ada Cinta
Nenny Makmun
5. Aku Ada Untuk Menyempurnakan Kehidupan
fadilamira
6. Ketidakadilan
Gita Rizki Hastari
7. Semangat Bajaku
Nur Khomsiah
8. Ketika Takdir Datang
Anisa Putri
9. Medali Emas Anakku
Mariatul Kibtiah
10. Oldi
Nadia Paramitha
11. Optimisme Safiyah
Rere Nia Achmad
12. Menunjuk Pelangi
Adit Mulyana
13. Namaku Gege
Dirgantara Setiawan
14. Mimpi Seorang Penyandang Down Syndrome
Ghiyats Ramadhan
15. Teman Untuk Karin
Aoi Azzahra
Hasil royalti buku #KisahKlasikPenyandangDisabilitas ini akan dibuatkan Braille-nya sekaligus AudioBooknya untuk itu para penulis buku #KisahKlasikPenyandangDisabilitas ini akan membuat versi audio-nya!! Keren nggak? Karena semakin banyak teman-teman membeli buku#KisahKlasikPenyandangDisabilitas ini berarti teman-teman membantu sesama dengan menikmati buku#KisahKlasikPenyandangDisabilitas ini dengan versi Braille dan AudioBook
Buku ini akan akan di launching di:
Buat yang tertarik hadir silahka kunjungi langsung atau bisa pesan buku tersebut
Sekali lagi terimakasih yah untuk nulisbuku dan Ayya yang telah menyeleksi tulisan para cerpenis
My Red Petal
Inilah perjalanan baruku aku menerbitkan satu buku “SOLO”
Buku kumpulan cerpen yang hanya terdiri dari cerpenku sendiri
Buku ini berjudul
<3 KELOPAK MAWAR MERAH <3
Buku cerpen kelopak Merah ini menceritakan sebuah perjuangan cinta yang agung dan semangat perjuangan hidup yang luar biasa. Kisah cinta dan kisah perjuangan yang di sajikan bukan cerita biasa karena sebagian besar di petik dari pengalaman pribadi dan true life story dari sang penulis. Dalam buku ini terdapat 22 cerpen utama yang akan memanjakan pembacanya dengan kisah yang inspiratif, menghanyutkan perasan pembaca dengan jalan cerita yang di sajikan, setiap ceritanya akan mengalirkan sebuah energy Cinta, ilmu dan impian.
Kelopak Mawar Merah
Keagungan cinta yang mungkin bisa dirasakan namun tak sanggup di ungkapkan.
Kelopak Mawar Merah
Keagungan cinta yang mungkin sulit di jabarkan
Kelopak Mawar Merah
Keharmonisan Cinta hakiki tiada batas
Keagungan cinta yang mungkin bisa dirasakan namun tak sanggup di ungkapkan.
Kelopak Mawar Merah
Keagungan cinta yang mungkin sulit di jabarkan
Kelopak Mawar Merah
Keharmonisan Cinta hakiki tiada batas
judul-judul cerpen yang bisa kalian bisa nikmati di buku saya diantaranya yaitu:
Aku Mulai Bercerita Pada Tuhan ( cerpen tester)
1. Bahagia itu Mudah
2. Bidadari Kecilku
3.Di Balik Senja Bernama Cinta
4. Hanya Dengan Bismillah
5. Hatiku Bersayap di Bulan November
6. Karena Bumi adalah Jantung Hatiku
7. Kelopak Mawar Merah
8. Kenanglah Aku di Dalam Doamu
9. My lover is A Big Liar
10. Permata di Air Matamu
11. Pesona yang Anggun dari Paras Ibunda
12. Pita Merah
13. Sebutir Airmata Untuk Bunda
14. Sekeping Hati
15. Shaliha Invalid Tanpa Cela
16. SMS dari Monas
17. Surat Kecil untuk Bidadariku
18. Tenggelam di Bulan Desember
19. Tiga-Tiga dan Kau Tigakan Cintaku
20. Tutur Sapamu
21. Wahai Jantung Hatiku
22. Waktu yang Tebaik
Dan Tahukah kamu tentang Hal ini
“Tuhan mungkin cintaku di dunia laksana kelopak mawar yang perlahan-lahan berguguran dari tangkainya, namun sebelum gugur ia telah menebarkan harum dan kemegahan di hati para pecintanya.”
Terkadang cinta juga mampu membuat seseorang bisa hidup lebih lama dan penuh impian dan harapan. namun disisi lain Betapa kadang perasaan cinta membuat kita lemah dan tak berdaya hingga mengharap kehidupan kita segera berakhir dengan cepat.
Apalah arti mencintai jika kehidupan tidak menghendaki. Kehidupan menawarkan berjuta pilihan untuk di ambil namun TUhanlah pemilik semua jalan keluar dari semua pilihan kita.
Temukan semua kisah cinta yag hakiki , impian dan harapan di Buku antalogy cerpen KELOPAK MAWAR MERAH
My Third Book
Buku kumpulan surat kasih sayang untuk ibu ini buku ke tigaku.
Dalam buku ini terdapat salah satu karya saya yang berjudul
“Aku dan Surat Terakhir Untuk Bundaku” dalam buku ini ada juga beberapa karya kawan kawan yang lolos seleksi nulis se nasional.
Buku ini akan menceritakan para cerpenis indonesia menuagkan isi hati mereka kepada sosok seorang ibu dengan gaya penulisan surat yang di tujukan untuk ibu mereka. buku ini merupakan untuk memeriahkan hari ibu yang telah di selenggarakan pada tanggal 22 desember 2011. Buku ini akan memberika inspirasi dan menggugah hati para pembacanya. kisah inspiratif, mengharukan dan memotivasi untuk terus menghargai satu sama lain.
My second book
Buku kumpulan cerpen keduaku
Buku ini merupakan buku yang terdiri dari beberapa penulis cerpen yang telah lolos seleksi oleh tim nulisbuku.
Dalam buku ini terdapat salah satu karya saya yang berjudul
“Bermimpilah Wahai Sang Pemimpi” dalam cerpen ini ada juga beberapa karya kawan kawan yang lolos seleksi nulis.
Buku ini menceritakan kisah inspiratif yang bisa memicu motivasi dan refleks kehidupan kita setelah membaca buku. serta keajaiban apa yang telah terjadi setelah kita memaknai buku yang terlah kita baca.
Buku ini telah di launching di Hotel Grand Indonesia Jakarta pada tanggal 26-11-2011
harga buku ini hanya 40rb bisa di beli by on-line
Buku ini merupakan buku yang terdiri dari beberapa penulis cerpen yang telah lolos seleksi oleh tim nulisbuku.
Dalam buku ini terdapat salah satu karya saya yang berjudul
“Bermimpilah Wahai Sang Pemimpi” dalam cerpen ini ada juga beberapa karya kawan kawan yang lolos seleksi nulis.
Buku ini menceritakan kisah inspiratif yang bisa memicu motivasi dan refleks kehidupan kita setelah membaca buku. serta keajaiban apa yang telah terjadi setelah kita memaknai buku yang terlah kita baca.
Buku ini telah di launching di Hotel Grand Indonesia Jakarta pada tanggal 26-11-2011
harga buku ini hanya 40rb bisa di beli by on-line
My First Book
Impianku dari dulu adalah ingin menjadi seorang guru dan cerpenis
dan betapa aku bersyukur ketika Tuhan mengabulkan semua itu
ini adalah Buku kumpulan cerpen pertamaku.
Di buku ini terdapat karya iik iklimah yang berjudul
“Jejak Langkah Yang Kau Tinggal” dalam cerpen ini ada juga beberapa karya kawan kawan yang lolos seleksi nulis senasional di project nulis buku ulang tahun ke 1. isinya tentang kumpulan kisah cinta dan kegalauan kamum remaja dan kisah yang mengharukan serta merefeksikan kehidupan cinta dulu sekarang dan yang akan datang.
Buku ini bisa di beli By on-line
Buku ini sudah di launching pada tanggal 11-11-2011
Di Es teller 77 blok M
dan betapa aku bersyukur ketika Tuhan mengabulkan semua itu
ini adalah Buku kumpulan cerpen pertamaku.
Di buku ini terdapat karya iik iklimah yang berjudul
“Jejak Langkah Yang Kau Tinggal” dalam cerpen ini ada juga beberapa karya kawan kawan yang lolos seleksi nulis senasional di project nulis buku ulang tahun ke 1. isinya tentang kumpulan kisah cinta dan kegalauan kamum remaja dan kisah yang mengharukan serta merefeksikan kehidupan cinta dulu sekarang dan yang akan datang.
Buku ini bisa di beli By on-line
Buku ini sudah di launching pada tanggal 11-11-2011
Di Es teller 77 blok M
My Books are Already Published in Indonesia
Segala puji bagi Allah Tuhan pemilik semesta alam dan pemberi kebahagiaan. Aku pernah menanti kebahagiaan ini dalam kurun waktu yang tidak sebentar dan pernah pula gagal dan putus asa. Namun Tuhan memberikan cara yang berbeda untuk membahagiakan hambanya.
Terimakasih Tuhan Allbum ini merupakan bukti dari kasih sayang Mu pada Hamba yang selalu bERMIMPI ingin Menjadi PENULIS dan menerbitkan sebuah buku. namun dengan kasih sayang serta ridhoMu kini Aku dapat menerbitkan tiga buah buku bersama nulis buku.
Tuhan semoga Engkau selalu meridhoi hamba Mu untuk tetap berkarya dan terus pandai beryukur atas segala nikmat dariMu
Dari royalti buku ini akan di sumbangkan kepada kawan-kawan yang sedang menjalani perawatan kanker di
Terimakasih Tuhan Allbum ini merupakan bukti dari kasih sayang Mu pada Hamba yang selalu bERMIMPI ingin Menjadi PENULIS dan menerbitkan sebuah buku. namun dengan kasih sayang serta ridhoMu kini Aku dapat menerbitkan tiga buah buku bersama nulis buku.
Tuhan semoga Engkau selalu meridhoi hamba Mu untuk tetap berkarya dan terus pandai beryukur atas segala nikmat dariMu
Dari royalti buku ini akan di sumbangkan kepada kawan-kawan yang sedang menjalani perawatan kanker di
Yayasan Kesehatan Payudara Jakarta (YKPJ / Pita Pink)
RSK Dharmais Lt. Basement
Jl. Letjend. S. Parman Kav. 84-86
Jakarta 11420
Terimakasih pula untuk tim nulis buku dan dear project yang telah mendukung kami menjadikan mimpi saya menjadi nyata. finally i already publish my dream
My lovely Poem from Taufik Ismail
Betapa aku suka puisi dan inilah puisi yang pertama aku tahu sebelum aku mengenal puisi-puisi yang lain. puisi ini bisa di bilang telah menjadi belahan jiwaku kemanapun aku pergi aku pasti mengenang puisi ini
Bahkan puisi ini yang mengawali betapa aku ingin terus menulis puisi
Teruntuk guruku yang tersayang terimakasih pernah memperkenalkan puisi ini padaku
Puisi yang dikarang oleh Taufik Ismail pada tahun 1965
Puisi ini sangat mendalam dan sangat iik sayangi. Banyak Makna yang bisa di petik dari setiap bait yang beliau sajikan
judul puisinya
“Dengan Puisi, Aku“
Dengan puisi aku bernyanyi
Sampai senja umurku nanti
Dengan puisi aku bercinta
Berbatas cakrawala
Dengan puisi aku mengenang
Keabadian Yang Akan Datang
Dengan puisi aku menangis
Jarum waktu bila kejam mengiris
Dengan puisi aku mengutuk
Nafas zaman yang busuk
Dengan puisi aku berdoa
Perkenankanlah kiranya
Bahkan puisi ini yang mengawali betapa aku ingin terus menulis puisi
Teruntuk guruku yang tersayang terimakasih pernah memperkenalkan puisi ini padaku
Puisi yang dikarang oleh Taufik Ismail pada tahun 1965
Puisi ini sangat mendalam dan sangat iik sayangi. Banyak Makna yang bisa di petik dari setiap bait yang beliau sajikan
judul puisinya
“Dengan Puisi, Aku“
Dengan puisi aku bernyanyi
Sampai senja umurku nanti
Dengan puisi aku bercinta
Berbatas cakrawala
Dengan puisi aku mengenang
Keabadian Yang Akan Datang
Dengan puisi aku menangis
Jarum waktu bila kejam mengiris
Dengan puisi aku mengutuk
Nafas zaman yang busuk
Dengan puisi aku berdoa
Perkenankanlah kiranya
My Dear
Dalam termangu aku memanggil namamu
Dalam harap yang telah merajam kejam ku tetap mencintaimu
Dalam derai airmata yang mungkin mengeringkan airmataku
Kala malam tiba ku desahkan doa meminta Tuhan mengirimkanmu padaku
Kala malam tiba ku mengalunkan melody rindu yang terus menggebu dalam kalbu
Bisakah kau hadir padaku dikala senja menghampiriku
Bisakah kau temani hari hariku sampai batang usiaku menua renta
Bisakah kau mewarnai perjalanan hidupku sampai akhir nanti
by: IIK IKLIMAH AL-IKRAM
Jakarta dalam relung penantian
Dalam harap yang telah merajam kejam ku tetap mencintaimu
Dalam derai airmata yang mungkin mengeringkan airmataku
DAN AKU MASIH SANGAT MENGHARAPAKAN CINTA
Kala malam tiba ku desahkan doa meminta Tuhan mengirimkanmu padaku
Kala malam tiba ku mengalunkan melody rindu yang terus menggebu dalam kalbu
AGAR KAU TAHU CINTAKU TIDAK LENGKAP TANPA KEHADIRAN MU
Bisakah kau hadir padaku dikala senja menghampiriku
Bisakah kau temani hari hariku sampai batang usiaku menua renta
Bisakah kau mewarnai perjalanan hidupku sampai akhir nanti
BISAKAH KAU MENJADI PENYEJUK DI SANUBARIKU
HINGGA KITA TENTRAM DISYURGA PENUH CINTA YANG HAKIKI TIADA BENCI
by: IIK IKLIMAH AL-IKRAM
Jakarta dalam relung penantian
My Potential Love
Aku tak mengerti apakah ini cinta apakah sekedar mengagumi
Aku tak paham apakah ini rindu apa cemburu sesaat
Aku tak percaya ini nyata atau hanya sekedar mimpi
Dimanakah akan kulabuhkan cinta
Dimanaaku akan merasakan cinta itu ada
Dimana aku akan meneriakan bahwa cinta itu hadir
Jemu aku meragu
Jemu aku menunggu
Jemu aku keliru
Jemu aku menduga itu kamu
Tuhan pada siapa aku membawa sekeping hati yang hampir mati?
Tuhan pada siapa aku membagi cinta ini?
Tuhan ternyata padamulah aku membawa Cintaku yang hampir musnah
Tuhan ternyata bersama Cinta Mu cintaku hidup kembali
Tuhan ternyata aku hidup demi Cinta Mu yang Abadi tak bertepi
By IIK IKLIMAH AL-IKRAM
Aku tak paham apakah ini rindu apa cemburu sesaat
Aku tak percaya ini nyata atau hanya sekedar mimpi
Dimanakah akan kulabuhkan cinta
Dimanaaku akan merasakan cinta itu ada
Dimana aku akan meneriakan bahwa cinta itu hadir
Jemu aku meragu
Jemu aku menunggu
Jemu aku keliru
Jemu aku menduga itu kamu
Tuhan pada siapa aku membawa sekeping hati yang hampir mati?
Tuhan pada siapa aku membagi cinta ini?
Tuhan ternyata padamulah aku membawa Cintaku yang hampir musnah
Tuhan ternyata bersama Cinta Mu cintaku hidup kembali
Tuhan ternyata aku hidup demi Cinta Mu yang Abadi tak bertepi
By IIK IKLIMAH AL-IKRAM
My Students
Bersamamu aku becerita tentang sebuah perjalanan panjang hidupku yang selalu berharap bisa ada di hadapanmu dan menemanimu. Setiap waktu luangku aku berikan untukmu berharap kelak kau berkata bersamaku kau mengenal hal yang baru dan bermanfaat.
Tahukah kamu wahai murid-muridku, separuh dari kebahagianku adalah dikala ku habiskan waktuku bersamamu.
Tahukah kamu wahai murid-muridku, sebagian dari impianku adalah suatu saat aku bisa berada di negara kelahiranmu. Aku sering Memimpikan aku bisa melewati lorong-lorong kota kota besar di nengaramu dengan tuntunan serta penjabaran sejarah dari dirimu.
Muridku tak banyak ilmu yang bisa aku labuhkan di dalam pemahaman dan penguasaan kecerdasaanmu. Namun dari setiap jengkal ilmu yang kuberikan padamu semoga kalian mampu menyerap semua ilmu pengetahuan yang hebat di luarsana. Ilmu yang bisa menjadikanmu orang hebat dan membuatku bangga pernah menjadi pahlawan tanpa tanda jasamu.
Muridku jagalah selalu kekuatan dalam hidupmu untuk terus belajar.
Muridku binalah selalu impian dan cita-citamu untuk menjadi orang sukses.
Muridku janganlah ragu pada Tuhan karena Dia akan memeluk semua impian dan cita-citamu hingga kau berada dalam poros impianmu yang jelas dan nyata di kemudian hari.
Muridku aku tidak akan melupakmu meski kalian sudah kembali ke negara kelahiran kalian masing masing, kelak ilmulah yang akan menyatukan kita kembali.
Tahukah kamu wahai murid-muridku, separuh dari kebahagianku adalah dikala ku habiskan waktuku bersamamu.
Tahukah kamu wahai murid-muridku, sebagian dari impianku adalah suatu saat aku bisa berada di negara kelahiranmu. Aku sering Memimpikan aku bisa melewati lorong-lorong kota kota besar di nengaramu dengan tuntunan serta penjabaran sejarah dari dirimu.
Muridku tak banyak ilmu yang bisa aku labuhkan di dalam pemahaman dan penguasaan kecerdasaanmu. Namun dari setiap jengkal ilmu yang kuberikan padamu semoga kalian mampu menyerap semua ilmu pengetahuan yang hebat di luarsana. Ilmu yang bisa menjadikanmu orang hebat dan membuatku bangga pernah menjadi pahlawan tanpa tanda jasamu.
Muridku jagalah selalu kekuatan dalam hidupmu untuk terus belajar.
Muridku binalah selalu impian dan cita-citamu untuk menjadi orang sukses.
Muridku janganlah ragu pada Tuhan karena Dia akan memeluk semua impian dan cita-citamu hingga kau berada dalam poros impianmu yang jelas dan nyata di kemudian hari.
Muridku aku tidak akan melupakmu meski kalian sudah kembali ke negara kelahiran kalian masing masing, kelak ilmulah yang akan menyatukan kita kembali.
Perempuan Berhati Suci
Bagaimana aku bisa mencari celah dalam palung hati bernama Cinta
Bagaimana aku kan bisa mendapat jawaban dari sebuah kebisuan hati
Keanggunan pesonamu ternyata telah meruntagkan keimananku untuk tak menyentuh cinta
Tutur sapamu ternyata telah merenggut hatiku dari jengkal kejengkalnya
Sampai setiap damba yang ada dan kumiliki jatuh semua kepangkuanmu
Luluh semua hati dan penantianku tertuju padamu
Ku ingin menjabat tanganmu namun aku malu dan takut karena aku bukan muhrimmu
Ku ingin menatapmu namun mataku takut menjadi ladang zinahku
Ku ingin memelukmu namun ku takut karena kau belum resmi bidadari rumah tanggaku
Wahai perempuan berhati suci
Andai saja Tuhan mengirimmu untuk menjadikanku imam di rumah hatimu
Izinkanlah aku menjadi fondasi pelengkap indahnya syurga yang tercipta dari hati ketulusanmu
by IIK IKLIMAH AL-IKRAM
terinspirasi dari SMS yang dikirim seseorang ke handphoneku
Bagaimana aku kan bisa mendapat jawaban dari sebuah kebisuan hati
Keanggunan pesonamu ternyata telah meruntagkan keimananku untuk tak menyentuh cinta
Tutur sapamu ternyata telah merenggut hatiku dari jengkal kejengkalnya
Sampai setiap damba yang ada dan kumiliki jatuh semua kepangkuanmu
Luluh semua hati dan penantianku tertuju padamu
Ku ingin menjabat tanganmu namun aku malu dan takut karena aku bukan muhrimmu
Ku ingin menatapmu namun mataku takut menjadi ladang zinahku
Ku ingin memelukmu namun ku takut karena kau belum resmi bidadari rumah tanggaku
Wahai perempuan berhati suci
Andai saja Tuhan mengirimmu untuk menjadikanku imam di rumah hatimu
Izinkanlah aku menjadi fondasi pelengkap indahnya syurga yang tercipta dari hati ketulusanmu
by IIK IKLIMAH AL-IKRAM
terinspirasi dari SMS yang dikirim seseorang ke handphoneku
Inside My Love
Jika Khalil Gibran berkata bahwa:
“CINTA adalah desahan dari lautan perasaan, air mata dari langit perenungan, dan senyuman dari perladangan sukma“
Maka aku menyutujuinya dengan penuh Cinta dari hatiku.
Cinta tak mampu aku jabarkan karena ia lahir dari lautan perasaan yang sulit di ukur meski dengan sebuah kata Indah, karena cinta lebih dari keindahan yang ada di dunia. Tuhan telah memberika cinta dengan penuh pesona tiada batas kebahagiannya cinta mampu menembus ruang dan waktu serta batang usia yang tak mengenal perbedaan.
Cinta mampu melahirkan benci dan bencana serta air mata dari pesonanya. Benar kata Khalil gibran Cinta adalah air mata dari langit perenungan, Disaat manusia tergiur untuk terlena dan lupa pada sang Khalik. Kerap manusia menjadikan Cinta adalah ladang akhir kebahagian dunia tanpa berfikir dunia itu hanya tempat persinggahan sementara. Hingga pada akhirnya Tuhan menegur dari langit untuk menyadarkan kita untuk kembali pada Cinta Tuhan dan merenungkan Cinta yang sebenarnya, karena cinta palsu hanya akan melahirkan air mata.
Fajar yang Memudar
Bagaimana rasanya jika hati kehilangan penopangnya
Dapatkah ia tetap melahirkan rasa indah dalam kehampaan
Berlarilah aku dalam penat yang membungkus kalbu
Derap langkahku makin melemah mencari dawai yang menentramkan kebimbangan
Resah
Risau
Ragu
Riuh
Remuk
Semua bersatu mengalahka ketangguhan dinding hatiku
Dapatkah aku membingkai kembali bejana hati yang mulai memudar dengan hilangnya fajar yang menghangatkan bumi
Dapatkah ia tetap melahirkan rasa indah dalam kehampaan
Berlarilah aku dalam penat yang membungkus kalbu
Derap langkahku makin melemah mencari dawai yang menentramkan kebimbangan
Resah
Risau
Ragu
Riuh
Remuk
Semua bersatu mengalahka ketangguhan dinding hatiku
Dapatkah aku membingkai kembali bejana hati yang mulai memudar dengan hilangnya fajar yang menghangatkan bumi
Langganan:
Postingan (Atom)