INFO IN IKLIMAH'S BLOG

Jumat, 09 Maret 2012

My First Book

Impianku dari dulu adalah ingin menjadi seorang guru dan cerpenis
dan betapa aku bersyukur ketika Tuhan mengabulkan semua itu
ini adalah Buku kumpulan cerpen pertamaku.



Di buku ini terdapat karya iik iklimah yang berjudul
Jejak Langkah Yang Kau Tinggal” dalam cerpen ini ada juga beberapa karya kawan kawan yang lolos seleksi nulis senasional di project nulis buku ulang tahun ke 1. isinya tentang kumpulan kisah cinta dan kegalauan kamum remaja dan kisah yang mengharukan serta merefeksikan kehidupan cinta dulu sekarang dan yang akan datang.

Buku ini bisa di beli By on-line
Buku ini sudah di launching pada tanggal 11-11-2011
Di Es teller 77 blok M

Tidak ada komentar:

Posting Komentar